Pasokan bawang prei (bawang daun) di Pasar Induk Osowilangun Surabaya (PIOS) berlimpah pada lebaran tahun ini.
Sahlul Fahmi
Beragam Jenis Bawang Merah Berkualitas Tersedia di PIOS
Jenis bawang merah cukup beragam. Pasar Induk Osowilangun Surabaya (PIOS), mudah ditemui berbagai jenis bawang merah.
Usulan BLT JPS Ditolak, Warga dan Kades di Gresik ini Demo Kecamatan
Warga melakukan demo dan memprotes kantor kecamatan karena data usulan calon penerima bantuan langsung tunai (BLT) Jaring Pengaman Sosial (JPS) mereka ditolak.
Harga Cabai Naik Jelang Lebaran Gairahkan Pedagang PIOS
Kenaikan harga cabai di Pasar Induk Osowilangun Surabaya (PIOS) mulai menggairahkan pedagang jelang lebaran.
Pandemi Covid-19, Kontes Bandeng Kawak di Gresik Ditiadakan
Tradisi pasar bandeng dan kontes bandeng kawak yang digelar Pemkab Gresik setiap menjelang Idul Fitri kali ini ditiadakan cegah penyebaran Virus Corona.
Jelang Lebaran, Pembeli Sayur dan Buah di PIOS ini Alami Peningkatan
Jelang lebaran, para pelanggan yang membeli sayur segar hingga buah dalam partai besar di Pasar Induk Osowilangun Surabaya (PIOS) mengalami peningkatan.
Rapid Test di Pusat Perbelanjaan Gresik, Dua Orang Reaktif
Tim Satuan Gugus Tugas (Satgas) Covid-19 Gresik melakukan rapid test secara mendadak pada pegawai dan pengunjung di Ramayana.
Dua Pasien Positif Covid-19 asal Gresik dari Klaster Sukolilo Sembuh
Selain dua pasien positif Covid-19 dari klaster Sukolilo dinyatakan sembuh, di Gresik tercatat ada tambahan dua orang dinyatakan positif Virus Corona.