jatimnow.com - Seorang guru PAUD di Banyuwangi berurusan dengan polisi lantaran mencuri handphone milik rekan kerjanya.
Oknum guru perempuan tersebut diduga mencuri Hp jenis smartphone milik MA (35), rekan sekantornya asal Desa Tambong, Kecamatan Kabat, Jumat (7/9/2018).
"Oknum guru PAUD itu sudah kita amankan dan ditetapkan sebagai tersangka," kata Kapolsek Kabat, AKP Supriyadi, kepada jatimnow.com, Sabtu (8/9/2018).
Kejadian itu bermula saat tersangka memberi kabar sekaligus meminta tolong korban untuk mengisi jam pelajar di Kelas A. Karena tersangka mengaku akan datang terlambat.
"Permintaan itu dituruti korban," jelasnya.
Satu jam kemudian tersangka terlihat datang ke sekolah dan masuk ke ruang kantor. Rupanya Hp yang ada diatas meja kantor, masih lengkap dengan kotaknya membuat tersangka gelap mata.
"Tersangka mengaku Hp itu diambil dan dimasukan dalam tasnya," tambahnya.
Kemudian tersangka menuju ke Kelas A untuk meneruskan jam pelajaran yang digantikan korban. Namun saat masuk ke ruang kantor melihat Hp barunya seharga Rp 3 juta itu sudah raib.
"Tersangka juga mengaku jika Hp itu akan digunakan sendiri," pungkasnya.
Reporter: Irul Hamdani
Editor: Arif Ardianto
Curi HP Rekan Kerja, Oknum Guru ini Ditangkap Polisi
Sabtu, 08 Sep 2018 08:35 WIB
Reporter :
jatimnow.com
jatimnow.com
Berita Banyuwangi
Ecoton Gandeng SMP NU Shafiyah Banyuwangi Kampanyekan Pesantren Zero Waste
Tol Prosiwangi Jadi Perhatian, Basarnas Siapkan Helikopter Pantau Arus Nataru
Banyuwangi Jadi Pilot Project, PTPN I Tanam 10 Ribu Kelapa Genjah demi Hilirisas
Kapolda Jatim Resmikan Dermaga dan Kapal Cepat Satpolairud Polresta Banyuwangi
Kabar Duka, Pemuda Tenggelam Ditemukan dalam Kondisi Meninggal
Berita Terbaru
Tiket Jember–Jakarta Turun, DPRD Jember Dorong Perbaikan Fasilitas Bandara
Badan Kehormatan DPRD Jember Klarifikasi Laporan Pengacara Perumahan
Daop 7 Tutup Perlintasan Liar di Nganjuk Seiring Naiknya Frekuensi Perjalanan KA
Pemkab Kediri Jadikan Patung Macan Putih sebagai Gerbang Wisata Desa Berkelanjutan
Cegah Korban Bullying, Unusa Kenalkan Radar Sosiometri bagi Guru Surabaya
Tretan JatimNow
Konsisten Memberdayakan Kaum Hawa, Reny Widya Lestari Raih AWEN Award 2025
Aura Sinta Raih Emas Pada Ajang AKF China Setelah Gagal di Porprov Jatim
Kisah inspiratif Dokter Gigi Zahra, Sang Dokter Gigi Bawa Misi Kemanusiaan
Agus Hermanto, Guru Pelosok Banyuwangi Sang Penjaga Mimpi Anak Desa
Terpopuler
#1
Proyek Dam Pelimpah Jember Senilai Rp15 M Ambrol, Komisi D DPRD Jatim Segera Cek
#2
Cuaca Surabaya Hari Ini: Berawan, Waspadai Hujan Ringan
#3
Jagal Pegirian Keler Sapi Hidup ke Gedung DPRD Surabaya, Tolak Relokasi
#4
Harga Emas Senin 12 Januari 2026: Stabil dan Cenderung Naik
#5