Upaya revitalisasi sulit direalisasikan karena tidak ada alokasi anggaran pemerintah.
Revitalisasi
Revitalisasi Masjid An-Nuur Pare Ditarget Rampung Desember 2025
Selain penataan akses, pekerjaan juga meliputi pengecatan atap bangunan induk, penggantian atap toilet, pembenahan sistem tata suara, serta pemasangan lampu sorot.
Revitalisasi Pasar Induk dan Asrama Inggrisan Banyuwangi Ditarget Tuntas 1 Tahun
Nantinya Pasar Induk Banyuwangi akan memiliki gedung utama yang terdiri 2 lantai dengan arsitektur khas Using, Banyuwangi.
Pj Wali Kota Malang Siap Kawal Proposal Revitalisasi Pasar Besar
Pj Wali Kota Malang, Iwan Kurniawan juga berdialog dengan para pedagang untuk menginventarisir kondisi pasar.
352 Pedagang Pasar Banyuwangi Direlokasi
Pasar Banyuwangi akan direvitalisasi menjadi pusat perbelanjaan dan destinasi heritage yang terintegrasi dengan Asrama Inggrisan, eks kantor dagang Inggris.
Kota Lama Sunan Ampel Surabaya Akan Direvitalisasi, Jadi Ikon Wisata Religi
Eri Cahyadi berharap, kawasan Ampel ini bisa menjadi tempat religi yang sekaligus dapat menggerakkan ekonomi masyarakat.
Revitalisasi Gelora Delta Sidoarjo Berstandar FIFA Dimulai Akhir Januari
Revitalisasi ini diharapkan juga meningkatkan daya tarik Sidoarjo sebagai tuan rumah berbagai acara olahraga nasional maupun internasional.
Revitalisasi Masjid Agung An-Nuur Pare, Mas Dhito Tak Mau Setengah-setengah
"Saya datang kemari memastikan supaya nanti masjid ini menjadi masjid kebanggaan warga kabupaten Kediri khususnya warga Pare," kata Mas Dhito.