"Pelaku kabur ke Surabaya. Kami berusaha mengejar dan berhasil mendeteksi keberadaannya," ujar Kasatreskrim Polres Mojokerto Kota, AKP Julian Kamdo Warokka.
kriminal
Mencuri Uang Rp 50 Ribu, Pria di Ponorogo ini Nyaris Tewas Dimassa
Saat ketahuan, pelaku bukannya menyerah, namun berusaha kabur. Hal itu memancing emosi warga.
Ini Kasus Kejahatan yang Berhasil Diungkap Selama 2018 di Malang
Tercatat dari 683 laporan tindakan pidana yang menonjol, sekitar 597 kasus bisa diungkap dan diselesaikan oleh Polres Malang Kota.
Serempetan, Pengemudi Bentor di Pasuruan Bacok Rekannya
"Tersangka mengaku kaget saat mengendarai bentor dipepet oleh korban. Tersangka memakinya dengan kata-kata kasar," ujar Kapolsek Nguling, AKP Marwan.
Motif Pembunuhan Ibu Muda di Tulungagung Didasari Rasa Dendam dan Malu
"Karena dendam dan malu, pelaku kemudian merencanakan untuk menghabisi nyawa korban," ujar
Pelaku Pembunuhan Ibu Muda di Tulungagung Menyerahkan Diri
Pelaku akhirnya menyerahkan diri ke Polsek setempat setelah sempat menghilang sejak peristiwa pembunuhan.
Berdalih Butuh Uang, Sopir Pribadi Curi Mobil Majikan
Setelah berhasil masuk, tersangka langsung menuju ke lantai bawah untuk mengambil kunci mobil.
Rampas Motor Pelajar, Dua Begal di Blitar Babak Belur Dihajar Warga
Dua sepeda motor milik pelaku dan milik korban di tinggal begitu saja wilayah Desa Boro, Kecamatan Selorejo karena terjebak jalan buntu.