Webinar itu diikuti lebih dari 300 pelaku pariwisata se Jatim, dipimpin langsung Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Jatim, Difi Ahmad Johansyah.
Jawa Timur
Sepekan, Angka Kesembuhan Pasien Covid-19 Jatim Tertinggi Nasional
Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa mengatakan, total jumlah kesembuhan pasien positif Covid-19 di Jatim sebanyak 7.479 orang atau setara 43,45 persen.
Kepala Bappeda Jatim Meninggal, Gubernur Khofifah Siapkan Penghargaan
Kepala Bappeda Jatim Rudy Ermawan Yulianto itu meninggal dunia akibat terpapar Covid-19.
Kepala Bappeda Jatim Meninggal Karena Covid-19, Khofifah Berduka
"Semasa hidupnya, saya mengenal almarhum adalah sosok yang sangat berintegritas dan seorang pekerja keras," tulis Gubernur Jatim, Khofifah Indar Parawansa.
Positif Covid-19, Kepala Bappeda Jatim Rudy Ermawan Yulianto Meninggal
"Turut berdukacita atas meninggalnya Pak Rudy. Semoga diterima disisiNYA," tulis Kepala Biro Humas dan Protokoler Pemprov Jatim Agung Subagyo dalam pesan WA.
BNNP Jatim Musnahkan 5,3 Kg Sabu Milik Sindikat Narkoba Malaysia
Sabu 5,3 kilogram dan prekusor narkotika cair yang dimusnahkan itu adalah barang bukti yang disita BNNP Jatim dari empat tersangka pada Mei 2020.
Khofifah Ajak Ormas Perempuan Kembangkan Ketahanan Pangan Nasional
"Metodenya cukup sederhana, tapi bisa mendatangkan income yang menjanjikan," kata Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa.
Video Media Gathering Tanpa Pembicara di YouTube, Ini Jawabannya
Video 'Media Gathering' yang digelar Diskominfo Jawa Timur akhirnya muncul kembali di YouTube. Tidak adanya rekaman para pembicara mendapat penjelasan.