Musyawarah Wilayah DPW LDII Jawa Timur memilih Moch Amrodji sebagai ketua dengan masa jabatan 2020-2025.
Jawa Timur
Website Pemprov Jatim Tidak 'Terawat' Disesalkan
Tidak diperbaruinya data di website milik Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jatim disesalkan.
Data BUMD di Website Pemprov Jatim Tidak 'Terawat'
Website Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jatim pada halaman tentang badan usaha milik daerah (BUMD) tidak 'terawat'. Berita terakhir yang tersaji tahun 2018.
DPR RI Minta Polda Jatim Awasi Penyerapan Anggaran di Sidoarjo
Komisi III DPR RI meminta Polda Jatim mengawasi penyerapan anggaran di Kabupaten Sidoarjo sepeninggal Plt Bupati Nur Ahmad Syaifudin.
Konser di Pintu Langit Dikabarkan Dibatalkan, Ini Reaksi Gus Ipul
Mantan Wakil Gubernur Jatim Saifullah Yusuf atau Gus Ipul merupakan pemilik wisata Pintu Langit, Prigen, Pasuruan yang akan menjadi tempat konser tersebut.
PDIP Batal Umumkan Calonnya di Pilwali Surabaya, Ini Respon DPC-DPD
Ketua DPP PDIP Bidang Politik, Puan Maharani menyebut bahwa calon PDIP untuk Pilwali Surabaya 2020 akan diumumkan pada waktu yang akan ditentukan.
Rencana Konser Ari Lasso di Pintu Langit Dikabarkan Dibatalkan
Konser Ari Lasso di Pintu Langit untuk menyambut new normal itu akan menjual tiket 1.200 hingga 1.300 penonton.
Kemendagri Pertanyakan Konser yang Akan Digelar Khofifah-Gus Ipul
Mendagri Tito Karnavian akan mengklarifikasi Gubernur Jatim Khofifah yang berencana mengadakan konser musik dengan mendatangkan Ari Lasso.