Hingga Minggu (24/6/2018) proses evakuasi material banjir bandang yang melanda Dusun Karangasem terus berlangsung. Diperkirakan akan selesai 7 hari kedepan
Banyuwangi
Kerangka Manusia Ditemukan di Hutan Selogiri Banyuwangi
Setelah melakukan olah TKP, diduga korban meninggal akibat di serang oleh anjing liar.
Usai Banjir Bandang, Pemkab Banyuwangi Normalisasi Jaringan Irigasi
"Dam Garit ini paling dekat dengan warga terdampak, serta mengaliri sawah 575 hektar. Kita kejar normalisasinya agar sawah segera terairi kembali," ujarnya.
Bupati Anas Instruksikan Bantuan Korban Banjir Diserahkan Satu Pintu
Anas menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah ikut peduli kepada para korban banjir bandang.
Relawan dan Bantuan Terus Mengalir ke Korban Banjir Bandang Banyuwangi
"Kalau jenis bantuan beragam mulai makanan, minuman, mie, air mineral dan lain-lain," kata Imam Santoso.
Merasa Iba, Kapolsek Ini Pikul Air untuk Warga Korban Banjir Bandang
Dia menuju ke rumah salah seorang warga bernama Sutri, warga Dusun Krajan. Jaraknya sekitar 50 meter dari posisi water canon.
Berita Foto: Polisi Salurkan Bantuan Korban Banjir Bandang Banyuwangi
jatimnow.com - Bantuan logistik terus mengalir ke wilayah terdampak banjir bandang di Banyuwangi. Salah satunya bantuan yang mengalir dari
Polisi dan TNI Kompak Kerja Bakti di Lokasi Korban Banjir Bandang
Pemandangan itu terlihat di permukiman Dusun Garit dan Dusun Wonorekso, Desa Alas Malang, Kecamatan Singojuruh.