Membaca berita dengan cara mendengarkan.
Banyuwangi
Pemkab Banyuwangi Resmikan Gedung Penanggulangan HIV/AIDS
"Petugas maupun relawan peduli, bisa bekerja dengan maksimal dan intens dalam menangangi kasus HIV/AIDS," kata Wakil Bupati Banyuwangi Yusuf Widyatmoko.
Nelayan Muncar Banyuwangi Kompak Dukung Jokowi
"Semoga deklarasi ini membawa keberkahan dan kemenangan bagi capres-cawapres, Jokowi-Ma'ruf," ungkap Ketua Panitia Deklarasi, H. Rudianto.
Banyuwangi Kembali Raih Penghargaan Soal Akuntabilitas
Keberhasilan Banyuwangi dalam mempertahankan nilai A untuk SAKIP selama tiga tahun berturut-turut, menurut Bupati Anas merupakan hasil kolaborasi semua elemen.
Tangani ASN Digerebek Istri Diduga Selingkuh, Polisi Tunggu Visum
"Hasil visum yang kami ajukan belum dikeluarkan oleh pihak rumah sakit," kata Kasat Reskrim Polres Banyuwangi AKP Panji Pratistha Wijaya.
Ini Sanksi ASN yang Digerebek Istri karena Diduga Sedang Selingkuh
Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Banyuwangi, Nafiul Huda menyebut, perkara tersebut telah ditindaklanjuti Satuan Kerja Perangkat Daerah.
Dampingi Anas 2 Periode, Wabup Banyuwangi Ingin Nyalon Bupati di 2020
"Bupati Anas kan sudah dua periode. Kalau saya dikehendaki oleh teman di Banyuwangi, saya akan maju di 2020," kata Wakil Bupati Banyuwangi, Yusuf Widyatmoko.
Ratusan Truk yang Blokade Jalan Ahmad Yani Banyuwangi Bubarkan Diri
Meski sempat melakukan pemblokiran, aksi solidaritas itu berlangsung tertib. Sekitar pukul 14.50 Wib, ratusan truk meninggalkan Jalan Ahmad Yani Banyuwangi.