Pasokan yang melimpah dari petani membuat harga jeruk nipis di Pasar Induk Osowilangun Surabaya (PIOS) mengalami penurunan.
Sahlul Fahmi
Kecelakaan di JIIPE Gresik, Pemotor Pria Tewas dan Truk Boks Hangus Terbakar
Motor NMax yang dikendarai pria itu bertabrakan dengan truk boks di depan kawasan industri JIIPE, Gresik. Pemotor tewas dan truk boks hangus terbakar.
11 Pekerja Migran Jalani Karantina di Gelora Joko Samudro
11 Pekerja Migran Indonesia (PMI) asal Sangkapura, Bawean dan Sidayu Gresik menjalani karantina di Stadion Gelora Joko Samudro (Gejos).
Wow, Pedagang Melon di PIOS Juga Pasok Pasar Grosir Jakarta
"Saya memang fokus bisnis melon. Jaringan saya sudah tersebar di semua daerah," kata salah satu pedagang di PIOS, Sunoto.
Melon Segar Manis Penuhi Lapak Pedagang PIOS
Pedagang buah melon di PIOS menyebut kondisi pasar saat ini mulai ramai dan membuat perekonomian mereka lebih bergairah.
SIG Bagikan 1900 Paket Sembako untuk Warga 9 Kelurahan di Gresik
SIG juga memberikan santunan kepada yatim piatu di beberapa yayasan dan membagikan 600 set mukena untuk masjid dan musala di Gresik.
Permintaan Pepaya di PIOS Mengalami Peningkatan
Permintaan buah pepaya di Pasar Induk Osowilangun Surabaya (PIOS) mulai mengalami peningkatan.
PIOS Diproyeksikan Jadi Penopang Pasar Tradisional Melalui Platform Digital
Proyeksi itu disampaikan Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi dan Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi saat berkunjung ke PIOS.