jatimnow.com - Wakil Bupati Trenggalek Moch Nur Arifin angkat bicara terkait namanya masuk sebagai anggota Tim Kampanye Daerah (TKD) Jokowi-KH Ma'ruf Amin di Jawa Timur.
"Kebetulan saya dan Pak Jokowi dari platform dukungan partai yang sama (PDI-P), ketika nama saya ada dalam payung yang sama, ya wajar," terang Moch Nur Arifin usai menjadi narasumber diskusi peluncuran #2019TetapBersaudara di Surabaya, Minggu (23/9/2018).
Terkait hal itu, Cak Ipin sapaan akrabnya. Mengaku dirinya telah berkomitmen sebagai koordinator wilayah (korwil) Trenggalek pada Tim Kampanye Daerah (TKD) Jatim untuk memenangkan pasangan Jokowi-Ma'ruf Amin di wilayah Trenggalek.
"Apalagi kami memiliki persamaan yang ingin membawa cita-cita mewujudkan bapak ideologi kami (Soekarno). Saya siap jika tenaga saya diperlukan menjadi tim kampanye atau korwil Trenggalek," papar Cak Ipin.
Terkait ada beberapa kepala daerah mengaku belum dihubungi terlebih dahulu tapi namanya sudah tercatat menjadi anggota TKD Jokowi - Ma'ruf Amin Jatim. Menurut Arifin dihubungi terlebih dahulu, atau tidak menurutnya hal tersebut bukan suatu masalah.
"Intinya ngerumangsani saja lah, toh juga kita memiliki kesamaan, Artinya jika tenaga saya diperlukan sebagai jurkam korwil saya siap, kita ambil cuti," imbuhnya.
Kendati demikian, Ketua DPD KNPI Jatim itu belum berani berandai-andai soal target berapa suara yang akan diraupnya di wilayah kabupaten Trenggalek.
"Ditanya target, kita berikan yang terbaik sajalah," pungkasnya.
Wabup Trenggalek Siap Menangkan Pasangan Jokowi-Ma'ruf di Pilpres 2019
Minggu, 23 Sep 2018 19:56 WIB
Reporter :
Farizal Tito
Farizal Tito
Berita Trenggalek
200 Warga Trenggalek Terima Bantuan Becak Listrik dari Presiden Prabowo
Ratusan CJH Trenggalek Belum Lolos Istitha'ah
Tren Penyakit Gagal Ginjal Naik di Trenggalek, Pasien Termuda Usia 15 Tahun
AKD Trenggalek Keluhkan Pemangkasan Dana Desa, Banyak Program Tak Berjalan
Tak Ada Kembang Api, Pemkab Trenggalek Gelar Nobar Film Dokumenter
Berita Terbaru
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini: Cerah Berawan
Harga Emas Selasa 13 Januari 2026 dan Catatan untuk Investor
Tiket Jember–Jakarta Turun, DPRD Jember Dorong Perbaikan Fasilitas Bandara
Badan Kehormatan DPRD Jember Klarifikasi Laporan Pengacara Perumahan
Daop 7 Tutup Perlintasan Liar di Nganjuk Seiring Naiknya Frekuensi Perjalanan KA
Tretan JatimNow
Konsisten Memberdayakan Kaum Hawa, Reny Widya Lestari Raih AWEN Award 2025
Aura Sinta Raih Emas Pada Ajang AKF China Setelah Gagal di Porprov Jatim
Kisah inspiratif Dokter Gigi Zahra, Sang Dokter Gigi Bawa Misi Kemanusiaan
Agus Hermanto, Guru Pelosok Banyuwangi Sang Penjaga Mimpi Anak Desa
Terpopuler
#1
Proyek Dam Pelimpah Jember Senilai Rp15 M Ambrol, Komisi D DPRD Jatim Segera Cek
#2
Cuaca Surabaya Hari Ini: Berawan, Waspadai Hujan Ringan
#3
Jagal Pegirian Keler Sapi Hidup ke Gedung DPRD Surabaya, Tolak Relokasi
#4
Harga Emas Senin 12 Januari 2026: Stabil dan Cenderung Naik
#5