Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menyebut bahwa ada peningkatan produksi gabah dan beras di Ponorogo sekitar 17 persen.
Jawa Timur
Khofifah Minta Masyarakat Jatim Legowo dan Patuhi Larangan Mudik
"Saya mohon bersabar untuk menunda, tidak mudik dulu," kata Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa.
Mengulik Sikap AHY Terhadap Kader Demokrat yang Terpapar KLB
Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) melakukan konsolidasi bersama para pengurus se Jatim di Prigen, Pasuruan.
Usut Kekerasan Terhadap Jurnalis Nurhadi, Polda Jatim Panggil Redaktur Tempo
Kuasa Hukum Nurhadi, Fatkhul Khoir menyatakan, pemanggilan Redaktur Tempo itu bisa memperkuat laporan pelanggaran UU Pers atau delik pers terhadap para pelaku.
Perdagangan Regulator Elpiji Berbahaya di Jatim Dibongkar, Catat Mereknya!
Dalam kasus ini, Unit IV Subdit I Indagsi Ditreskrimsus Polda Jatim menetapkan satu orang sebagai tersangka, yaitu pimpinan PT Cipta Orion Metal.
Video: Densus 88 Tangkap Dua Terduga Teroris di Jatim
jatimnow.com - Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri menangkap dua terduga teroris di dua wilayah di Jawa Timur. Yakni di Tulungagung
Panitia Vaksinasi BUMN Disebut Tak Libatkan Satgas Covid-19 Jatim dan Surabaya
Satgas Covid-19 Jawa Timur mengaku hanya diminta menyetorkan calon penerima vaksin untuk lansia. Sedangkan Satgas Surabaya menyebut tidak dilibatkan.
Tangkap Dua Terduga Teroris di Jatim, Densus 88 Sita 2 Senpi Rakitan
"Dari terduga teroris yang diamankan itu, disita juga beberapa barang bukti diantaranya dua pucuk senjata api rakitan," kata Kombes Pol Gatot Repli Handoko.