RS Kemenkes Surabaya luncurkan layanan Kedokteran Nuklir dan Radioterapi. Kolaborasi dengan RS Swasta percepat penanganan kanker di Jawa Timur.
Ali Masduki
Detik-detik Diskusi HAM GMNI Surabaya Dibubarkan Paksa Kelompok Intimidatif
Diskusi HAM GMNI Surabaya di Wisma Marinda dibubarkan paksa oknum mahasiswa bergaya preman. Ketua GMNI Ni Kadek Ayu Wardani kecam aksi intimidasi ini.
TBC Masih Tinggi di Jatim, KSP Gaspol Cek Kesehatan Gratis Berbasis Komunitas
KSP menilai TBC Jawa Timur masih tinggi. Cek Kesehatan Gratis dan gizi ibu-anak dipercepat lewat pesantren dan komunitas.
Mobil Super All-In-One Protection Formula Baru Hadir di Indonesia
Mobil meluncurkan formula baru Mobil Super All-In-One Protection yang memenuhi standar API SQ dan ILSAC GF-7A. Tingkatkan efisiensi bahan bakar dan performa emisi
Menuju World Class University, ITS Dorong Karier Global di CDP Mini Fair 2025
ITS mengakselerasi World Class University lewat CDP Mini Fair 2025, memperkuat kolaborasi alumni, industri, dan target 10% lulusan wirausaha.
64 Foto Pilihan ANTARA Jatim Rangkum Kerusuhan hingga Dinamika Pondok Pesantren
LKBN ANTARA Jawa Timur menggelar pameran foto jurnalistik "Retrospeksi Jatim 2025". Memamerkan 64 foto pilihan yang merangkum peristiwa, isu sosial, hingga kehidupan pesantren.
Dua Kali Diteror Molotov, Warga Pasuruan Ajukan Perlindungan LPSK
Rumah warga Pasuruan diteror dua kali dengan bom molotov oleh orang tak dikenal. Korban AZA mengalami trauma mendalam dan mengaku diancam bunuh. Polisi amankan CCTV.
Prajurit dan Putri Marinir Denipam 2 Borong Emas Kejuaraan Nasional
Putra-putri dan prajurit Detasemen Intai Para Amfibi 2 Marinir (Denipam 2 Mar) mendominasi Kejuaraan Nasional OWF dan OBA, panen medali emas dan perak.