Bandora Grup akan meluncurkan Dolomit “Satara” pada 10 November 2025, bertepatan dengan Hari Pahlawan. Produk ini hasil kolaborasi tambang di Gresik, Lamongan, dan Tuban sebagai simbol sahabat tanah Nusantara.
Berita Jawa Timur Terkini
Pastikan Ketersediaan Beras Jelang Nataru, Pemkot Kediri Gelar Sidak
Temukan pedagang yang menjual beras diatas HET, imbau pedagang untuk tidak menjual beras melebihi harga yang ditentukan.
Identitas Kerangka Manusia di Tulungagung Terungkap Dari Baju dan Gigi Palsu
Dilaporkan hilang oleh keluarga sejak pertengahan bulan April lalu, pergi dari rumah karena sudah pikun.
Ruang Resepsionis Surabaya Hotel School Terbakar, Ini Penyebabnya
Petugas Pemadam Kebakaran berhasil memadamkan api dengan cepat sehingga tidak menyebar ke ruang lain.
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini: Berawan
Waspadai potensi terjadinya hujan ringan di beberapa titik.
Fenomena Hujan Plastik Terjadi di Jakarta, Peneliti Beberkan Sumbernya
Riset Ecoton dan BRIN mengungkap air hujan Jakarta mengandung mikroplastik akibat polusi udara. Para peneliti mendorong pemerintah melarang pembakaran sampah plastik dan memperkuat pengawasan lingkungan.
BPJS Kesehatan dan PEPABRI Perkuat Sinergi Tingkatkan Mutu Layanan JKN
BPJS Kesehatan memperkuat sinergi dengan LVRI dan PEPABRI untuk meningkatkan mutu layanan Program JKN. Kolaborasi ini menegaskan komitmen negara terhadap kesejahteraan veteran dan masyarakat Indonesia
Pemkot Kediri Warning Warga soal Judi Online, Ancam Keluarga dan Data
Berdasarkan data PPATK, terdapat 467 penerima bantuan di Kota Kediri yang terindikasi terlibat transaksi judi online.