Pixel Code jatimnow.com

Gempa Susulan 5.3 M di Perairan Tuban, Warga Surabaya Keluar Rumah

Editor : Zaki Zubaidi   Reporter : Ni'am Kurniawan

jatimnow.com - Gempa susulan terjadi di perairan Tuban pada pukul 12.31 WIB, Jumat (22/3/2024). Guncangannya terasa hingga di Surabaya.

Warga kampung Lebakrejo, Kelurahan Gading, Tambaksari pun berhamburan keluar. Dari data BMKG tercatat gempa susulan ini berkekuatan 5.5 M di kedalamaan 10 meter.

Baca juga:
Gempa Tuban Terjadi Lagi, Berkekuatan 5.0 Magnitudo

"Gempa lagi. Ayo keluar. Lihat itu kabel listriknya goyang," teriak Erli warga Lebakrejo.

Baca juga:
Gempa Magnitudo 5.6 Kembali Mengguncang Tuban, Ini Penjelasan BMKG

Gempa ini juga tidak berpotemsi tsunami. Meski demikian diimbau agar masyarakat diimbaui waspada kemungkinan terjadinya gempa susulan.

Saat Harapan Berubah Menjadi Tekanan
Catatan atas Kasus Viral “Pramugari” Khairun Nisa

Saat Harapan Berubah Menjadi Tekanan

Kisah viral tentang seorang perempuan muda yang berpura-pura menjadi pramugari Batik Air justru membuka lapisan persoalan yang jauh lebih dalam