jatimnow.com - Berbeda dengan pandangan ulama, Bocah yang dipercaya disunat jin di Probolinggo ini ternyata memiliki istilah dalam dunia medis. Fenomena ini disebut paramifosis atau tertariknya kulit penis ke belakang.
"Ini merupakan bentuk kejadian yang terjadi kepada makhluk hidup. Sehingga dari pandangan mata, burung kemaluannya tampak seperti tersunat," kata Kepala Seksi Pelayanan Medis di RSUD dr.Mochammad Saleh Kota Probolinggo, dr. Agus Tri Wahyudi, Sabtu (20/19/2018).
Agus mengatakan, dengan adanya hal itu, setidaknya keluarga segera melakukan upaya medis agar tidak terjadi infeksi pembengkakan pada organ kelaminnya.
"Bila hal ini tidak segera dilakukan (tindakan medis), akan menghambat peredaran darah di jalur kelaminnya," jelas Agus.
Lebih lanjut, Agus menerangkan, istilah kemaluan yang seakan tersunat pada bocah itu merupakan Paramifosis yang terjadi secara alamiah.
"Jadi tidak benar itu disunat makhluk gaib atau jin," tegasnya.
Fenomena alat kelamin seperti terpotong sendiri ini dialami oleh Fugo Ardiansyah (4) bocah warga Gang Pelita 2 RT 06 RW 02, Kelurahan Jati, Kecamatan ,Kota Probolinggo pada Kamis (18/10/2018). Orang tua serta keluarga Fugo mempercayai kejadian itu sebagai disunat atau dikhitan jin.
Ini Penjelasan Medis Bocah Probolinggo yang Diyakini Disunat Jin
Sabtu, 20 Okt 2018 14:09 WIB
Reporter :
Mahfud Hidayatullah
Mahfud Hidayatullah
Berita Probolinggo
Modus Kencan Sejenis, Pria Asal Sampang Ini Bawa Kabur Motor Warga Jember
Cerita Atlet Arung Jeram Gagalkan Begal, Terima Award dari Polres Probolinggo
Polres Probolinggo Bantu Warga Terdampak Angin Puting Beliung
Kabar Baik! BRI Bangun Sumur Bor Gratis di Probolinggo
Warga Probolinggo Tewas Ditembak KKB di Papua
Berita Terbaru
GABSI Kabupaten Kediri Matangkan Persiapan Atlet Bridge Menuju Porprov 2027
Profil AKBP Ramadhan Nasution, Kapolres Gresik Baru Gantikan AKBP Rovan Richard
Proyek Dam Pelimpah Jember Senilai Rp15 M Ambrol, Komisi D DPRD Jatim Segera Cek
Tok! MA Hukum CNN Indonesia Bayar Setengah Miliar ke Karyawan
Saat Harapan Berubah Menjadi Tekanan
Tretan JatimNow
Konsisten Memberdayakan Kaum Hawa, Reny Widya Lestari Raih AWEN Award 2025
Aura Sinta Raih Emas Pada Ajang AKF China Setelah Gagal di Porprov Jatim
Kisah inspiratif Dokter Gigi Zahra, Sang Dokter Gigi Bawa Misi Kemanusiaan
Agus Hermanto, Guru Pelosok Banyuwangi Sang Penjaga Mimpi Anak Desa
Terpopuler
#1
Cuaca Surabaya Hari Ini: Berawan, Waspadai Hujan Ringan
#2
Jagal Pegirian Keler Sapi Hidup ke Gedung DPRD Surabaya, Tolak Relokasi
#3
Harga Emas Senin 12 Januari 2026: Stabil dan Cenderung Naik
#4
Khofifah Bahas Realisasi SRRL Surabaya - Sidoarjo dengan Jerman
#5