Video: Tim Labfor Temukan Titik Awal Kebakaran Pasar Purwokerto Kediri
Editor : Rangga Sigit Cahyono Reporter : Yanuar Dedy
Selasa, 10 Mei 2022 14:55 WIB
Kediri - Polres Kediri bersama Tim Laboratorium Forensik (Labfor) Mabes Polri Cabang Surabaya atau Polda Jawa Timur melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) kebakaran Pasar Tradisional Desa Purwokerto, Kecamatan Ngadiluwih, Kabupaten Kediri, Selasa (10/5/2022).
Dari titik awal api tim membawa kipas angin dan sejumlah kabel listrik. Selain itu, tim juga menemukan titik awal api yang diduga muncul dari kios kelontong milik Joko Medan di bagian tengah, los sisi timur pasar.
"Jadi tugas Labfor itu pertama menentukan lokasi pertama api kebakaran. Nah, ini kita sudah temukan, dari tengah, dari kios milik Pak Joko," kata Kabid Labfor Polda Jawa Timur, Kombes Pol Sodiq Pratomo di lokasi.
Baca Selengkapnya: Tim Labfor Bawa Kipas Angin dari Titik Awal Kebakaran Pasar Purwokerto Kediri
Berita Terkait

Perempuan di Kediri itu Dibunuh dalam Hotel Usai Empat Kali Dikencani Pelaku
Selasa, 17 Mei 2022 16:17 WIB
Motif Pembunuhan Perempuan di Hotel Kediri, Sakit Hati saat Kencan Pertama
Selasa, 17 Mei 2022 13:26 WIB
Identitas Pembunuh Perempuan di Hotel Kediri, Cleaning Service KUA Jombang
Selasa, 17 Mei 2022 13:11 WIBBerita Lainnya

BNNP Jatim Gagalkan Jual Beli 16,9 Kg Ganja Melalui Medsos, 1 Tersangka Ditembak
Jumat, 20 Mei 2022 07:42 WIB
Pemasang Tiang Wifi Tewas Tersengat Listrik di Sidoarjo
Jumat, 20 Mei 2022 07:27 WIB
Pilihan Pembaca: Oknum Pilot, Kecelakaan Bus, Rombongan Pesilat
Jumat, 20 Mei 2022 07:13 WIB
Ratusan Dokter Muda Lulusan FK Unair Disebar ke Seluruh Indonesia
Kamis, 19 Mei 2022 20:37 WIB